Hmm..baru pertama kali liat bentuknya, langsung bikin ngiler, perut berkoar-koar (wkwkwk) en terlihat so cutteee...kawaaiii XD
Cream Cheese Frosting
- 230 gr Cream Cheese (room temperature)
- 1 sdt vanilla extract (tadi memakai pasta vanilla)
- 60 gr gula halus
- 200 ml heavy whipping cream
Cara Membuatnya:
- Kocok heavy whipped cream hingga kaku, sisihkan.
- Kocok cream cheese hingga lembut.
- Tambahkan vanilla extract dan gula halus, aduk higga rata.
- Campur whipped cream tadi ke dalam adonan cream cheese, aduk hingga rata.
- Masukkan ke piping bag, lalu beri frosting cupcake sesuai selera.
Resep di atas bisa jadi 12 buah cupcake.
Saya memakai Apple Cider Vinegar instead of white distilled vinegar
karena saat menonton salah satu acara cupcake di tv, pernah ada satu
episode dimana mereka bikin RVC dan mereka bilang lebih enak pake Apple
Cider Vinegar. Maka saya ikuti tipsnya.
Selamat mencoba.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar